terinspirasi dari topeng samurai warrior dari jepang yang digunakan untuk pelindung wajah dalam berperang sekaligus membuat lawan gemetar dengan wajah yang seram tak hayal membuat pemilik tunggangan dtracker ini ingin merubah tampilan striping motornya dengan gambar samurai warrior. dengan 2 referensi diatas sang pemilik motor justru memilih style yang ini dengan nuansa lebih cerah namun tetap serem tentunya...
by
blacksheep sticker
3/12/2017